Tutorial DasarSIAP Wacana

Artikel Kategori // Padamu Negeri

Beranda / Padamu Negeri / e-ADMINISTRASI PTK pada Layanan PADAMU NEGERI
e-ADMINISTRASI PTK pada Layanan PADAMU NEGERI
11 Komentar | Dibaca 18170 kali

Layanan PADAMU NEGERI memberi kemudahan proses Administrasi PTK Indonesia secara elektronik (e-Administrasi PTK)

Modul apa saja untuk proses administrasi PTK secara eletronik yang tersedia saat ini pada Layanan Padamu Negeri?
a. Portofolio PTK (Biodata dan Riwayat-riwayat)
b. Mutasi Sekolah Induk (Berlaku selain Kepsek dan Pengawas)
c. VerVal NUPTK (Pemeliharaan Keaktifan NUPTK)
d. Alih Fungsi PTK (Staf ke Guru dan sebaliknya)
e. Ajuan NUPTK Baru
f. Registrasi PTK Baru (PegID)
g. Kelola Kepsek (Hanya oleh Admin Dinas)
h. Kelola Pengawas (Hanya oleh Admin Dinas)
i. Daftar Sekolah atau Guru Binaan Pengawas
j. Penonaktifan PTK
k. Evaluasi Diri Sekolah dari PTK (EDS PTK)
l. Dasar Seleksi Sertifikasi Guru

Modul baru e-Administarsi PTK yang akan dirilis selanjutnya:
a. Registrasi Sekolah Non Induk
b. Otomasi perhitungan Beban Tugas Mengajar (Khusus Pendidik)
c. Pendaftaran Diklat Calon Kepsek
d. Pendaftaran Diklat Program Keprofesian Berkelanjutan
e. Penilaian Kinerja Kepala Sekolah
f. Kartu Identitas Digital PTK
g. Manajemen Kehadiran PTK
i. Publikasi Hasil Sertifikasi Guru (NRG)

Semoga bermanfaat informasi ini.

Salam Padamu Negeri Indonesiaku,
Admin Pusat
BPSDMPK Kemdikbud

Harap tunggu, laporan sedang dalam proses submit....

Terdapat 11 Komentar pada "e-ADMINISTRASI PTK pada Layanan PADAMU NEGERI"

  1. Ade Mustamid Arrif

     |
    June 10, 2014 at 10:09 pm

    Maju Terus Pendidikan Indonesia semoga Barokah

  2. TAUFIQ HIDAYAT, S.Pd

     |
    June 14, 2014 at 5:28 am

    Kami tunggu realisasinya, Pendidikan Maju, Indonesia Maju

  3. I PUTU SUARDANA

     |
    August 6, 2014 at 3:41 pm

    Menyimak untuk perubahan dan lebih terpercaya ke depan lebih baik!

  4. hardi

     |
    August 23, 2014 at 11:56 pm

    data PTK semakin akurat dan proses pembinaan karir berkelanjutan akan semakin trasfarant. maju terus pendidikan dan jayalah indonesia

  5. Arif wibowo

     |
    September 17, 2014 at 9:13 am

    Belajar memang Melelahkan, namun akan lebih Melelahkan lagi bila saat ini Kamu tidak Belajar.
    Tidak ada mata pelajaran yang sulit, kecuali kemalasan akan mempelajari mata pelajaran tersebut. maju terus pendidikan indonesia, buat ide2 bar

  6. Arif wibowo

     |
    September 17, 2014 at 9:14 am

    Belajar memang Melelahkan, namun akan lebih Melelahkan lagi bila saat ini Kamu tidak Belajar.
    Tidak ada mata pelajaran yang sulit, kecuali kemalasan akan mempelajari mata pelajaran tersebut. maju terus pendidikan indonesia,

  7. Kurnia Sari

     |
    September 18, 2014 at 9:00 am

    bagaimana cara proses e – administrasi PTK itu pak? mengaktifkan nuptk? mutasi sekolah induk?

  8. MA'RIF

     |
    November 18, 2014 at 8:40 pm

    Tidak banyak orang tertarik dengan perubahan, malah merasa sengsara dengan meninggalkan suatu kebiasaan. Dunia Pendidikan dipersiapkan menuju perubahan, tidak berubah berarti tidak mendidik

  9. IBRAHIM PUTRA

     |
    November 23, 2014 at 2:50 pm

    UNTUK TENAGA PENDIDIKAN APA TIDAK DI PERBOLEHKAN MENGAJUKAN NUPTK BARU …… MOHON PENCERAHANNYA TRIMS

  10. TARYA

     |
    November 27, 2014 at 7:07 pm

    Terima kasih semua, salam jumpa di siapadamunegeri, semoga saling memberi manfaat bagi kita semua amiiiiin…

  11. Ahmad Syarif

     |
    December 8, 2014 at 10:53 pm

    waduh saya merasa bahagia dengan adanya padamu karena pelayanan yang praktis dengan memanfaatkan teknologi tidak kalah dengan negara maju lainnya yang bisa diakses 24 jam nonstop.
    namun masih saja kendala akan tetapi seiring berjalannya waktu pasti akan terselesaikan.

    trimakasih LPMP PADAMU OP KAB. BANDUNG

Anda harus login untuk berkomentar. Login Sekarang

Penulis Lainnya

SIGIT APRISAMA

Penulis ini masih malu-malu menuliskan sedikit tentang Biografinya
Daftar Artikel Terkait :  1
Layanan ini diselenggarakan oleh PT. TELKOM INDONESIA untuk dunia pendidikan di Indonesia.
Mari kita majukan bangsa Indonesia, melalui pemanfaatan Teknologi Informasi yang tepat guna
pada dunia pendidikan Indonesia.
Sistem Informasi Aplikasi Pendidikan
versi 2.0