Artikel Kategori // Opini & Ide

Kuningan, Sebagai makhluk sosial tentunya manusia tidak akan terlepas dari pola interaksi yang diharapkan menuju simbiosis mutualisme. Hubungan yang sama-sama menguntungkan kedua pihak. Bukan sebaliknya, Simbiosis Parasitisme.
Maksudnya bahwasanya tidaklah aneh ketika suatu sistem dituntut untuk mengikuti perkembangan zaman, tetapi pada akhirnya faktor SDM sendiri yang menjadi penghambatnya. Bukan hanya di satu tempat, tetapi merata di setiap wilayah. Tapi mohon maaf sebelumnya, yang sedang saya bicarakan bukanlah di Indonesia, tetapi di Afrika… xixixi…
So, what’s the main topic in this article brew???
Yupz….
Pemanfaatan tenaga operator di setiap instansi WAJIB DI-MAKSIMALKAN, tetapi KESEJAHTERAANNYA tidak di-maksimalkan…. PADAHAL….. Operator adalah motor-nya master data. Kalau motornya rusak, data ga akan sampai pada tujuannya. kalopun nyampe akan lama… maklum, nunggu ojek-nya lama.. hehe..
Yang perlu digarisbawahi disini adalah BAGAIMANA KITA MEMBUAT PEKERJAAN KITA NYAMAN. Anda NYAMAN, Saya NYAMAN…. Tentunya pembicaraan akhir tidak harus mengarah kepada bentuk materiil saja, tetapi banyak langkah yang dapat dilaksanakan guna mencapai “Kestabilan Ekosistem“.
Misalnya bisa saja para operator dirangsang dengan jenjang karir, Surat Tugas Resmi dari atasan ataupun pendekatan-pendekatan lain yang pada akhirnya membuat mereka merasa “HIDUP”. Tidak sedikit para operator yang memposisikan diri mereka seperti “TAHANAN JEPANG” pada masa ROMUSHA.
Keep spirit for Operator…
Artikel Terkait
Anda harus login untuk berkomentar. Login Sekarang
Penulis Lainnya

Jules Arkley
Jules Arkley is a small business collaborator, content writer and digital marketer with over 10 years of wo ...- Permasalahan di Desa dan Solusinya yang Terpercaya 03 July 2018 - 02:01
- Temukan Distributor Alat Peraga Tepercaya dengan 5 Langkah Ini 02 July 2018 - 02:04
- Peran Software Media Pembelajaran Menjadi Vital Bagi Sekolah 30 June 2018 - 02:08
Komentar Terbaru
- Etos Kerja Guru PNS yang Buruk 10 Tahun yang lalu
- Cetak Kartu Digital NUPTK/PegID 9 Tahun yang lalu
- Bangga memiliki email user@madrasah.id 8 Tahun yang lalu
- Syarat Mengikuti Verval Inpassing 8 Tahun yang lalu
- KITAB SIAP PADAMU NEGERI v1.0 9 Tahun yang lalu
Kategori
- Lain-Lain (984)
- Pendidikan (446)
- Informasi Umum (360)
- Opini & Ide (218)
- Tips & Trik (192)
- Teknologi (94)
- Internet & Media Sosial (83)
Kaitan Populer